Back to Top

Ariel Tatum - Tanpa Kata Lyrics



Ariel Tatum - Tanpa Kata Lyrics
Official




Engkau datang menyapa dengan senyuman
Ku balas tersenyum tanpa kata
Kita pun bertatapan tak berbicara
Hanya diam

Mengapakah ku tak kuasa melawan tatap matanya
Mungkinkah daku rasakan getaran cinta
Bagaimana aku bisa jadi begini
Aku malu jika dia tahu hatiku
Tak kuduga diam-diam ku jatuh cinta
Sama dia

Mengapakah ku tak kuasa
Melawan tatap matanya
Mungkinkah daku rasakan getaran cinta

Cinta pertama yang kini melanda
Begitu nyata begitu indah
Membuatku serba salah

Mengapakah ku tak kuasa
Melawan oh matanya
Mungkinkah daku rasakan
Getaran cinta
Membuatku serba salah
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.




Engkau datang menyapa dengan senyuman
Ku balas tersenyum tanpa kata
Kita pun bertatapan tak berbicara
Hanya diam

Mengapakah ku tak kuasa melawan tatap matanya
Mungkinkah daku rasakan getaran cinta
Bagaimana aku bisa jadi begini
Aku malu jika dia tahu hatiku
Tak kuduga diam-diam ku jatuh cinta
Sama dia

Mengapakah ku tak kuasa
Melawan tatap matanya
Mungkinkah daku rasakan getaran cinta

Cinta pertama yang kini melanda
Begitu nyata begitu indah
Membuatku serba salah

Mengapakah ku tak kuasa
Melawan oh matanya
Mungkinkah daku rasakan
Getaran cinta
Membuatku serba salah
[ Correct these Lyrics ]
Writer: PARLIN BURMAN, SUWARDI WIDJAJA
Copyright: Lyrics © Warner Chappell Music, Inc.

Back to: Ariel Tatum



Ariel Tatum - Tanpa Kata Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Ariel Tatum
Length: 3:57
Written by: PARLIN BURMAN, SUWARDI WIDJAJA
[Correct Info]
Tags:
No tags yet