Duduk termenung menatap bulan
Sinarnya benderang
Aku pun berdendang
Teringat engkau duhai si abang
Lelaki rupawan
Nun jauh disebrang
Harum tubuhmu mengalun bergelut malam
Raut wajahmu buatku terbayang bayang
Hasrat hatiku ingin bertemu
Bertemu dirimu
Duhai yang kurindu
Berapa lama harus kutunggu
Hati ini pilu daku merindu
Harum tubuhmu mengalun bergelut malam
Raut wajahmu buatku terbayang bayang
Oh cepat engkau pulang
Berjuta rindu sudah menyerang
Oh cepat engkau datang
Jangan biarkan daku seorang
Ku ingin bulan benderang
Didalam setiap malam
Biar sinarnya terangi sampai terpejam
Harum tubuhmu mengalun bergelut malam
Raut wajahmu buatku terbayang bayang
Oh cepat engkau pulang
Berjuta rindu sudah menyerang
Oh cepat engkau datang
Jangan biarkan daku seorang
Oh cepat engkau pulang
Berjuta rindu sudah menyerang
Oh cepat engkau datang
Jangan biarkan daku seorang
Ku ingin bulan benderang
Didalam setiap malam
Biar sinarnya terangi sampai terpejam