Back to Top

Betharia Sonatha - Satukanlah Hati Kami Lyrics

Lirik Satukanlah Hati Kami



Betharia Sonatha - Satukanlah Hati Kami Lyrics
Official




Disini setahun yang lalu
Menyatu hatiku dan hatimu
Tanpa janji-janji tanpa kemesraan
Kau diam akupun membisu

Kau pergi dengan cita-cita
Ke kota yang jauh disana
Pasrah sudah hati hanya doa restu
Ku tunggu dengan sabar hati

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Kau pergi dengan cita-cita
Ke kota yang jauh disana
Pasrah sudah hati hanya doa restu
Ku tunggu dengan sabar hati

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


Indonesian

Disini setahun yang lalu
Menyatu hatiku dan hatimu
Tanpa janji-janji tanpa kemesraan
Kau diam akupun membisu

Kau pergi dengan cita-cita
Ke kota yang jauh disana
Pasrah sudah hati hanya doa restu
Ku tunggu dengan sabar hati

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Kau pergi dengan cita-cita
Ke kota yang jauh disana
Pasrah sudah hati hanya doa restu
Ku tunggu dengan sabar hati

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya

Siang malam hanya doa yang kupanjatkan
Tuhan lindungilah dia yang kusayangi
Satukanlah hati kami berdua
Selamanya
Selamanya
[ Correct these Lyrics ]
Writer: PANCE FRANS PONDAAG
Copyright: Lyrics © Universal Music Publishing Group, Wahana Musik Indonesia (WAMI)




Betharia Sonatha - Satukanlah Hati Kami Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Betharia Sonatha
Language: Indonesian
Length: 4:50
Written by: PANCE FRANS PONDAAG
[Correct Info]
Tags:
No tags yet