Tak selamanya mendung itu kelabu
Nyatanya hari ini
Ku lihat begitu ceria
Hutan dan rimba turut bernyanyi juga
Membuat hari ini berseri
Dunia penuh damai
Bintang berkelip dengan jenaka
Seakan tahu arti dan rasa
Oh kidung yang indah
Kau luputkan aku
Dari sebuah dosa ku
Tak selamanya mendung itu kelabu
Nyatanya hari ini
Kudapat bernyanyi kepadanya
Bintang berkelip dengan jenaka
Seakan tahu arti dan rasa
Oh kidung yang indah
Kau luputkan aku
Dari sebuah dosa ku
Bintang berkelip dengan jenaka
Seakan tahu arti dan rasa
Oh kidung yang indah
Kau luputkan aku
Dari sebuah dosa ku
Tak selamanya mendung itu kelabu
Nyatanya hari ini
Ku dapat bernyanyi kepadanya