Back to Top

Tika Ramlan - Habis Manis Aku Dibuang Lyrics



Tika Ramlan - Habis Manis Aku Dibuang Lyrics
Official




Aku mencintaimu
Tapi kau hancurkan semua
Kau tenggelamkan ku
Dalam luka yang perih

Waktu terus berlalu (terus berlalu)
Ku coba melupakan dirimu
Meski sulit karna hatiku masih cinta (meski sulit)

Apa salahku hingga dirimu (apa salahku hingga dirimu)
Tinggalkan aku kau kejam
Sakit hati yang menemaniku di kesunyian malam
Semudah itu kau pergi tinggalkanku
Habis manis aku dibuang
Habis manis aku dibuang hu

Apa salahku (apa salahku)
Hingga dirimu
Tinggalkan aku
Kau kejam

Sakit hati yang menemaniku
Di kesunyian malam
Semudah itu kau pergi tinggalkanku
Habis manis aku dibuang

Luka yang dalam
Yang menghampiri di kesunyian malam
Sekejap mata kau pergi lupakan ku
Habis manis aku dibuang
Habis manis aku dibuang
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


Indonesian

Aku mencintaimu
Tapi kau hancurkan semua
Kau tenggelamkan ku
Dalam luka yang perih

Waktu terus berlalu (terus berlalu)
Ku coba melupakan dirimu
Meski sulit karna hatiku masih cinta (meski sulit)

Apa salahku hingga dirimu (apa salahku hingga dirimu)
Tinggalkan aku kau kejam
Sakit hati yang menemaniku di kesunyian malam
Semudah itu kau pergi tinggalkanku
Habis manis aku dibuang
Habis manis aku dibuang hu

Apa salahku (apa salahku)
Hingga dirimu
Tinggalkan aku
Kau kejam

Sakit hati yang menemaniku
Di kesunyian malam
Semudah itu kau pergi tinggalkanku
Habis manis aku dibuang

Luka yang dalam
Yang menghampiri di kesunyian malam
Sekejap mata kau pergi lupakan ku
Habis manis aku dibuang
Habis manis aku dibuang
[ Correct these Lyrics ]

Back to: Tika Ramlan



Tika Ramlan - Habis Manis Aku Dibuang Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Tika Ramlan
Language: Indonesian
Length: 3:52
[Correct Info]
Tags:
No tags yet